Tag: Polsek Gianyar
Palinggih yang rusak memiliki nilai spiritual tinggi bagi seluruh krama Desa Adat Madangan Kelod.
GIANYAR, NusaBali - Selain menanam jagung, Polsek Gianyar juga dukung program ketahanan pangan berfokus pada budidaya ikan dan udang.
GIANYAR, NusaBali - Mendukung program ketahanan pangan nasional yang dicanangkan oleh Presiden Prabowo Subianto, Kapolsek Gianyar Kompol I Nyoman Sukadana bersama anggota melakukan pembersihan dan pengolahan lahan untuk menanam bibit jagung, Kamis (7/11).
GIANYAR, NusaBali - Bhabinkamtibmas Desa Tulikup Polsek Gianyar, Aiptu Wayan Astawa menyambangi Sekolah TK Darma Kumara Desa Tulikup, Rabu (9/10). Kegiatan ini untuk memberikan penyuluhan dan pesan-pesan kepada anak-anak TK terkait dengan keamanan, peraturan lalu lintas dan perundungan/bullying.
GIANYAR, NusaBali - Waka Polsek Kota Gianyar AKP I Made Murgama beserta jajaran berkeliling di Pasar Rakyat Gianyar (PRG), Jumat (26/7) pagi.
GIANYAR, NusaBali - Unit Reskrim Polsek Gianyar berhasil meringkus pelaku pencurian dengan pemberatan (curat), MN, 24, asal Dusun Ngudi Desa Tugusumberlo, Kecamatan Peterongan, Kabupaten Jombang, Jawa Timur.
GIANYAR, NusaBali - Sie Propam Polres Gianyar melakukan penegakan, ketertiban, dan disiplin atau Gaktibplin di Polsek Gianyar, Selasa (7/5).
GIANYAR, NusaBali - Anggota Polsek Gianyar berhasil membekuk komplotan remaja pembobol kios Pasar Rakyat Gianyar (PRG). Para pelaku di antaranya Dewa Made S, 14, asal Kelurahan Samplangan, I Kadek DA, 13, asal Kelurahan Gianyar, dan I Ketut J, 17, asal Desa Keliki, Kecamatan Tegallalang.
GIANYAR, NusaBali - Bhabinkamtibmas Kelurahan Abianbase Aiptu I Dewa Agung Alit S menyambangi warga yang akan mudik di Lingkungan Pekandelan, Kelurahan Abianbase, Kecamatan/Kabupaten Gianyar, Kamis (4/4) pagi.
GIANYAR, NusaBali - Jajaran Unit Reskrim Polsek Kota Gianyar mengamankan dua pelaku pencurian, Febri, 19, asal Jember dan Dimas, 19, asal Situbondo, Jawa Timur. Dua pemuda ini mengakui telah mencuri tabung elpiji 3 kilogram, uang, dan rokok di gudang rongsokan milik tetangganya di Lingkungan Selat, Kelurahan Samplangan, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Korbannya adalah seorang pengepul rongsokan berinisial A, 41.
GIANYAR, NusaBali - Dua kios di Jalan Sakura, Banjar Serongga Tengah, Desa Serongga, Kecamatan/Kabupaten Gianyar terbakar, Selasa (20/2) sekitar pukul 22.10 Wita. Kios yang terbakar milik Ni Luh Sulastri dan Desak Nyoman Suarsini. Penyebab kebakaran diduga akibat korsleting listrik. Kerugian material sekitar Rp 75 juta.
GIANYAR, NusaBali - Polsek Gianyar menggelar penghijauan atau penanaman pohon di Waterfall Gulungan Tikeh, Banjar Triwangsa, Desa Siangan, Kecamatan/Kabupaten Gianyar, Jumat (1/12).
GIANYAR, NusaBali - Mengantisipasi gangguan Kamtibmas, Polsek Gianyar mengobok-obok 13 tempat hiburan malam, Sabtu (29/7) malam.
Perbekel menduga korban meninggal dunia karena punya riwayat sakit. "Murni sakit, tidak ada dugaan aneh-aneh," jelasnya.
GIANYAR, NusaBali - Tanah senderan di sebelah timur Pura Puseh Desa Adat Tegal Tugu, Desa Tegal Tugu, Kecamatan / Kabupaten Gianyar longsor, Selasa (9/5). Longsor diduga akibat tanah senderan labil karena hujan deras yang mengguyur sejak Selasa malam.
GIANYAR, NusaBali
Kapolsek Gianyar Kompol I Ketut Tomiyasa bersama anggota mengajar di SDN 3 Tulikup, Desa Tulikup, Kecamatan Gianyar, Rabu (8/2) pagi.
GIANYAR, NusaBali - Meningkatkan pelayanan masyarakat, Polsek Gianyar menggelar Orti Krama Polres Gianyar atau Jumat Curhat di Kissidan Desa Sidan, Kecamatan Gianyar, Jumat (30/12).
GIANYAR, NusaBali
Dalam rangka menciptakan kamtibmas kondusif dan mendukung pelaksanaan G20, Kapolsek Gianyar bersama anggota melaksanakan safari kamtibmas.
GIANYAR, NusaBali
Kapolsek Gianyar Kompol I Ketut Tomiyasa menyambangi para nelayan dan bagikan sembako di Pantai Lebih, Desa Lebih, Kecamatan Gianyar, Selasa (1/11) siang.
Sebab ini event internasional. Jika ada pelari digigit anjing, akan beda ceritanya nanti. (Kapolsek Gianyar Kompol I Ketut Tomiyasa).
Topik Pilihan
-
Denpasar 26 Dec 2024 RSJ Bali Jadi RS Manah Shanti Mahottama
-
Badung 26 Dec 2024 Bandara Ngurah Rai Operasikan 60 Autogate
-
-
-
Denpasar 24 Dec 2024 Kurir Narkoba Jaringan Rusia Diringkus
-
Denpasar 24 Dec 2024 Polisi Perketat Pengamanan Pintu Masuk Bali
-
-
-
Berita Foto
Promosi Produk Ekraf di Denfest
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.